SMAN 1 Jepara Persiapkan Pentas Amal.
SMAN 1 Jepara persiapkan Pentas Amal. Pentas yang akan digelar Sabtu (01/02) jam 19.00 WIB ini akan menampilkan pagelaran teater oleh Teater BIASSUKMA, Live Music dari beberapa siswa SMAN 1 Jepara, dan juga dance. Pentas akan berlangsung di Aula SMAN 1 Jepara Harga Tiket Masuk (HTM) pada pentas ini sebesar 3000 rupiah. Mengingat pentas ini […]
